Judul : Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup
link : Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup
AVNoted - Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup. WhatsApp Messenger merupakan merupakan salah satu Aplikasi Messenger yang sudah cukup terkenal di Indonesia. Aplikasi ini memungkinkan kita untuk bertukar pesan antar penguna lain mengunakan koneksi jaringan pada smartphone. Selain untuk bertukar pesan, masih terdapat banyak fitur pada whatsapp yang nantinya dapat membantu kita untuk tetap terhubung dengan teman, sahabat, keluarga dimana pun dan kapan pun. Dengan tampilan user interface yang mudah di mengerti oleh para penggunanya membuat aplikasi WhatsApp semakin digemari berbagai kalangan. Pada aplikasi WhatsApp, kita juga bisa membuat grup yang nantinya dapat kita gunakan untuk media berbagi ilmu dengan berdiskusi antar pengguna lain.
Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup
Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan tips Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup. Yang nantinya mungkin bisa membantu kita mengetahui siapa saja yang sudah menerima, membaca, dan memutar pesan yang telah kita kirimkan, baik pesan teks, audio, maupun video. Mari kita simak langkah-langkahnya.
1. Langkah Pertama
Buka Aplikasi WhatsApp terlebih dahulu
2. Langkah Kedua
Pilih salah satu grup pada whatsapp yang nantinya akan anda uji coba, atau pun grup yang sudah anda kirimi pesan sebelum-sebelumnya juga bisa.
3. Langkah Ketiga
Tulis dan kirim pesan baru ke grup anda, atau cari kiriman anda yang sudah ada dalam grup whatsapp tersebut.
Baca Juga :
- Cara Jitu Mengatasi Aplikasi WhatsApp yang Bermasalah
- Cara Mengatasi WhatsApp Tidak Bisa Melakukan Video Call
- Cara Menggunakan WhatsApp Web pada komputer dan Laptop
4. Langkah Keempat
Kemudian pilih dan tekan pada pesan anda hingga semua tulisan terblok dan muncul menu pop up baru. Setelah menu baru muncul, pilih icon lingkaran yang terdapat huruf “i” ditengahnya. Seperti gambar berikut.
5. Langkah Kelima
Setelah icon tersebut dipilih, anda akan dibawah langsung pada halaman seperti gambar berikut. Yang nantinya pada halaman tersebut anda dapat melihat pesan yang sudah terkirim tadi, siapakah saja yang sudah membacanya dan siapa saja yang sudah menerima pesan tersebut namun belum dibaca.
Demikian ulasan singkat tentang Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup. Semoga dengan sedikit ulasan tadi sekiranya dapat memberikan manfaat dan wawasan seputar aplikasi WhatsApp. Apabila ada pertanyaa, kritik ataupun saran bisa ada tambahkan pada komentar, terima kasih.
Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup
Demikianlah Artikel MengenaiCara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup
Sekian dulu artikel Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup yang dapat saya bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat dan kita semua. Apabila ada pertanyaan atau sanggahan, silakan tinggalkan komentar. sampai jumpa di postingan selanjutnya.
0 Response to "Cara Melihat Laporan diterima, dibaca, dan diputar di WhatsApp Grup"
Post a Comment